PENGGUNAAN METODE SAS DENGAN MEDIA KARTU HURUF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA LANCAR PADA SISWA KELAS 1.C SD NEGERI 9 AMPENAN

Surianah Surianah

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah upaya untuk meningkatkan kemampuan membaca siswa kelas 1.C SD Negeri 9 Ampenan, Membaca adalah hal yang di dahulukan karena, dengan membaca anak mulai belajar secara mandiri dengan lebih dini. Tanpa memiliki kemampuan membaca dan menulis yang memadai sejak dini, anak akan mengalami kesulitan belajar di kemudian hari. Dengan membaca kita bisa melihat dunia, dimana kita ketahui kata Belajar merupakan akibat adanya intraksi antara stimulus dan respon. Untuk itu tujuan penelitian ini untuk meningkatkan keterampilan membaca pada siswa kelas satu dengan menggunakan metode sas dengan media kartu huruf.  Sehingga dapat meningkatkan prestas dalam membaca lancar, siswa kelas satu 1.C SD Negeri 9 Ampenan Tahun Pelajaran 2019/2020. Penelitiaan ini menggunakan tahapan-tahapan yang dilakukan Perencanaan, Pembahasan, Observasi dan Refleksi, penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus yaitu siklu I dan siklus II.   Deskripsi hasil dari penlitian ini dapat kita lihat dari masing-masing siklus pada silus I nilai 76,296 (56%) sebyak 14 siswa dari jumlah siswa kelas 1.C sebanya 25 siswa. pada siklus II jumlah nilai 89,636 (92%) sebanyak 23 siswa dari jumlah 25 siswa, hanya 2 orang yang tidak tuntas dalam penelitian ini.  Dapat disimpulkan bahwa dengan metode SAS menggunakan kartu huruf dapat meningkatkan keterampilan membaca lancar pada kelas 1.C SD Negeri 9 Ampenan Tahun Pelajaran 2019/2020. Dapat juga metode SAS ini digunakan dalam pembelajaran selain Bahasa Indonseia.


Full Text:

PDF

References


Prof.SuharsimiArikunto, Prof.Suharjono, Prof. Supardi.2008. Penelitian Tindakan Kelas. Sinar Grafika Jakarta.

Supardi,M.Pd. 2011.Bacaan Cerdas Menyusun Skripsi. Kurnia Kalam Semesta. Yogyakarta.

Dr.Farida Rahim,M.Ed.2008.Pebgajaran Membaca Di Sekolah Dasar. Sinar Grafika Jakarta.

Nurhajati,SPd.2002.Alat Peraga Pendidikan bahasa IndoMuhamad Zunaedi(ABATU).Surabaya.

Drs.DjagoTarigan, dkk.2003. Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indo Muhamad Zunaedi Di Kelas Rendah. Pusat Penerbitan Universitas Terbuka.

Rinjin.1991. K.Statistik. Usaha Nasional. Surabaya.

Prof. Dr. Hasan Waliono.1995. Petunjuk Pengajaran Membaca Dan Menulis. Depdikbud, Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.33394/realita.v6i1.4198

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

            

 

 

  Web Analytics