PENGARUH KONSELING HUMANISTIK TERHADAP SIKAP KEJUJURAN PADA SISWA KELAS XI SMAN 1 SETELUK TAHUN PELAJARAN 2019/2020
Abstract
Abstrak: Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh konseling humanistik terhadap sikap kejujuran pada siswa kelas XI SMAN 1 Seteluk tahun pelajaran 2019/2020. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konseling humanistik terhadap sikap kejujuran pada siswa kelas XI SMAN 1 Seteluk tahun pelajaran 2019/2020. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan rancangan desain one group pree test dan post test design. Dalam penelitian ini populasi siswa berjumlah 40 orang dengan 10 orang siswa sebagai sampel yakni yang memiliki sikap kejujuran terendah. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive random sampling. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket, observasi, wawancara, serta dokumentasi. Dan untuk menganalisis data menggunakan rumus t-test, dimana analisis data t hitung sebesar 6,794 dengan nilai t tabel pada taraf signifikansi 5% dengan db (N-1) = 9 sebesar 2,262. Dengan demikian nilai t hitung lebih besar daripada nilai t pada tabel (6,794>2,262), sehingga dapat disimpulkan Ada pengaruh konseling humanistik terhadap sikap kejujuran pada siswa kelas XI SMAN 1 Seteluk 2019/2020. dinyatakan Signifikan.
Kata Kunci : Konseling Humanistik, Sikap Kejujuran
Full Text:
PDFReferences
Ahmad. 2013: 15 Pengertian Tentang Konseling Humanistik
Depdiknas. 2002: 849. Pengaruh Dalam Kamus Bahasa Indonesia
Fathurrohman dkk. 2013: 19. Pengembangan Pendidikan Karakter. Bandung: PT. Refika Aditama.
Feist & Jess. 2008: 17 Pengembangan Teori Psikologi Humanistik
IKIP Mataram. 2011: 13. Buku Pedoman Pembimbingan dan Penulisan Karya Ilmiah.
Poerwadarminta. 2003: 731 Pendapat Pengertian Pengaruh
Sugiyono. 2015: 177. Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suharsimi. 2010: 65. Prosedur Penelitian. Jakarta: PT. Rineka Cipta. 2010. Prosedur Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Suparman, “Studi Perbedaan Kualitas Sikap Jujur Siswa Kelas III SMA Negeri Kota Madiun
Suryana. 2015: 81 Mengemukakan Sampel Adalah Bagian Dari opulas
DOI: https://doi.org/10.33394/jtni.v6i2.3309
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 Transformasi : Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Non Formal Informal
This Journal has been Indexed by:
Jurnal Transformasi
ISSN: 2442-5842 (Print)
ISSN: 2962-9306 (Online)
Published by Program Pendidikan Luar Sekolah, FIPP
Universitas Pendidikan Mandalika
Email: [email protected]
No. WhatsApp: 087863548098
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.