PENGARUH PERMAINAN OUTDOOR TERHADAP PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK USIA 4-5 TAHUN di PAUD ALANG-ALANG

Jessica Festy Maharani

Abstract


Pengaruh permainan outdoor terhadap perkembangan kognitif anak usia 4-5 tahun di Paud Alang-Alang permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini yaitu apakah permainan outdoor dapat mengembangkan aspek kognitif anak usia dini di PAUD Alang-Alang Kota Mataram, apakah aspek kognitif anak usia dini dapat dikembangkan dengan menggunakan permainan outdoor? Dengan tujuan penelitian untuk mengetahui perkembangan aspek kognitif anak usia dini di PAUD Alang-Alang.dan mengetahui perkembangan aspek kognitif anak usia dini dengan menggunakan permainan outdoor di PAUD Alang-Alang. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif quasi eksperimen dengan menggunakan metode analisis data run test. Metode pengumpulan data yang digupa observasi, catatan anekdot dan dokumentasi. Sampel dalam penelitian ini adalah 20 siswa pada usia 4- 5 tahun tahun. Dari hasil penelitian aspek kognitif anak melalui permainan outdoor mengalami peningkatan pada hari pertama postest 80,75% dan hasil pretest 42,25% setelah hari kedua diberi perlakuan lagi aspek kognitif anak lebih meningkat 95,75% dan nilai pretest 65,25% kemudian pada hari ketiga perkembangan aspek kognitif 85,25% dan pretest 70,20% dengan adanya perlakuan maka Aspek Kognitif Anak Usia Dini Di PAUD Alang-Alang semakin meningkat


Full Text:

PDF

References


Aisyah Siti. 2013. Perkembangan dan Konsep Dasar Pengembangan Anak Usia Dini, Tanggerang Selatan: Universitas Terbuka

Darmin Hamid.2014. Metode Penelitian Pendidikan Dan Sosial, Bandung: Alfabeta,

Emzir. 2012. Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif & Kualitatif, RajaGrafindo Persada

Hadis Abdul dan Nurhayati.2014. psikologi dalam pendidikan, Bandung: Alfabeta

Hariadi Ahmad dan Aluh Hartati. 2016. Panduan Pelatihan Self Advocacy Siswa SMP untuk Konselor Sekolah. LPP Mandala. Mataram

Hariadi Ahmad dan Aluh Hartati. 2016. Penerapan Teknik Structure Learning Approach dalam Meningkatkan Self Advocacy Mahasiswa Prodi BK IKIP Mataram. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 1 No 2 Edisi Oktober 2016. Hal 117 – 127. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram

Hariadi Ahmad dan Dini Kurnia. 2017. Pengaruh Teknik Biblio Edukasi Terhadap Rasa Rendah Diri Pada Siswa Kelas XI di SMA Negeri 8 Mataram. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 2 No 1 Edisi April 2017. Hal 194 – 202. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram

Hariadi Ahmad, Ahmad Zainul Irfan dan Dedi Ahlufahmi. 2020. Hubungan antara Pola Asuh Orang Tua dengan Penyesuaian Diri Siswa. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 5 No 1 Edisi April 2020. Hal 950 – 966. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

Hariadi Ahmad, Aluh Hartati dan Jessica Festy Maharani. 2020. Pengaruh Dukungan Psikologis Awal pada Remaja dalam Pencegahan Covid 19. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 5 No 2 Edisi Oktober 2020. Hal 1091 – 1106. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

Hariadi Ahmad, Aluh Hartati, dan Nuraeni. 2018. Penerapan Teknik Structure Learning Approach (SLA) dalam Meningkatkan Kesadaran Empati Diri Siswa Madrasah Aliyah Al Badriyah. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 3 No 2 Edisi Oktober 2018. Hal 600 – 605 Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram.

Hariadi Ahmad, dan Lalu Andry Adifa Maulana. 2019. Pengaruh Teknik Video Edukasi Terhadap Berfikir Positif Siswa SMPN 16 Mataram. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 4 No 1 Edisi April 2019. Hal 727 – 741. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram.

Hariadi Ahmad, dan Yolana Oktaviani. 2019. Pengaruh Teknik Self Instruction Terhadap Harga Diri Siswa Kelas Kelas XI di SMK Negeri 1 Lingsar Kabupaten Lombok Barat. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 4 No 2 Edisi Oktober 2019. Hal 806 – 815. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram.

Hariadi Ahmad, Lidya Wurru dan Jessica Festy Maharani. 2021. Hubungan antara Keharmonisan Keluarga dengan Perilaku Agresif pada Siswa Madrasah Aliyah Raudlatusshibyan NW Belencong. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 6 No 1 Edisi April 2021. Hal 1205 – 1212. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

Hariadi Ahmad, Mustakim dan Syafaruddin. 2018. Hubungan antara Penyesuaian Diri dengan Berfikir Positif Siswa Kelas VIII SMP Negeri Seteluk Kabupaten Sumbawa Barat. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 3 No 1 Edisi April 2018. Hal 482 – 494. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan IKIP Mataram

Hariadi Ahmad. 2013. Pengembagan Panduan Pelatihan Self Advocacy Siswa SMP. Malang. Program Studi Bimbingan dan Konseling, Pascasarjana, Universitas Negeri Malang. (Tesis, Tidak diterbitkan)

Hariadi Ahmad. 2021. Hubungan Kestabilan Emosi Dengan Kontrol Diri Siswa Sekolah Menegah Pertama. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 6 No 2 Edisi Oktober 2021. Hal 1354 – 1364. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

Hariadi Ahmad. 2022. Pengaruh Media Visual terhadap Sikap Kemandirian SMA di Kabupaten Lombok Barat. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 7 No 1 Edisi April 2022. Hal 1508 – 1514. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

Hasrul dan Hariadi Ahmad. 2021. Mereduksi Prasangka Etnik Siswa dengan Teknik Restructuing Cognitive Suatu Krangka Konseptual. Realita Jurnal Bimbingan dan Konseling Vol. 6 No 1 Edisi April 2021. Hal 1213 – 1222. Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Pendidikan Mandalika.

M. Fadlillah. 2017. Buku Ajar Bermain dan Permainan Anak Usia Dini, Jakarta: Kencana

Margono. 2009. metodeologi penelitian pendidikan, jakarta: Rineka Cipta

Padmonodewo Soemiarti. 2003. Pendidikan Anak Prasekolah, Jakarta: PT Asdi Mahasatya

Sugiyono.2009. Statistik Untuk Penelitian, Jakarta: CV Alfabeta

Sujarweni Wiratna. 2014. metodologi penelitian lengkap, praktis, dan mudah dipahami, Yogyakarta: PT Pustaka Baru




DOI: https://doi.org/10.33394/realita.v6i2.5851

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.

            

 

 

  Web Analytics